TEPAT Kamis 28 Oktober 2010, bangsa Indonesia memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-82. Sumpah Pemuda sendiri merupakan momen bersejarah bagi bangsa Indonesia di mana para pemuda merangkum sumpah hasil rapat Pemuda-Pemudi Indonesia atau dikenal dengan Kongres Pemuda II, 28 Oktotober 1928 silam. Momen itu kemudian diperingati sebagai "Hari Sumpah Pemuda".
Dapat disimpulkan Sumpah Pemuda digunakan untuk identitas nasional. So, mari kita renungkan kembali makna sumpah tersebut dengan jiwa dan semangat kebangsaan serta keinginan bersatu yang tinggi. Masa lalu dan sekarang masih tetap sama, pemuda adalah harapan bangsa. Gelora dan semangat kaum muda juga dituntut dewasa ini dengan tujuan terciptanya satu persatuan bangsa dan kesejahteraan rakyat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar